Uncategorized

Pindah

Selayaknya pindahan, tidak semua barang yang ada di tempat yang lama harus kita bawa ketempat yang baru. Harus jeli memilah, mana barang-barang yang masih kita butuhkan dan mana yang masih bermanfaat. Sisanya, lebih baik dibuang dari pada membuat tempat baru kita menjadi sesak.Begitupun setiap cerita yang pernah terjadi di masa lalu. Tidak semuanya harus diingat,… Continue reading Pindah

Uncategorized

Pulang dan Si Ngeselin

“Merantaulah nak, maka kau akan tahu mahalnya tiket pulangmu”Untuk anak rantau, yang tinggal beda pulau dengan orang tuanya, pulang adalah salah satu kata yang spesial bagi diri.Sudah 3 kali puasa, 3 kali lebaran selama 3 tahun berturut-turut, saya tidak berada ditengah-tengah keluarga besar saya di Aceh dalam momen paling spesial bagi seluruh umat muslim, Ramadhan… Continue reading Pulang dan Si Ngeselin

Uncategorized

Cerpen : Sepeda

Suatu pagi, beberapa menit setelah fajar beranjak dari peraduannya untuk menyapa dunia. Di sebuah desa nun jauh dari kota dengan menyambut dengan embun dan nafas pagi yang menyegarkan. Diujung jalan desa tersebut, sayup-sayup terdengar sebuah percakapan dua anak manusia yang sedang mensyukuri hadirnya satu sama lain dihadapan mata.“Kamu tahu bagaimana cara menikmati desa ini?”“Hmmm….I have… Continue reading Cerpen : Sepeda

Uncategorized

Dari @auliaruli

uhibbukum fillah BEGINILAH MEREKA BERSAHABAT Persahabatan terbaik tak berarti tak ada luka. Bersahabat itu berdekat-dekat lalu kita memaklumi bahwa yang berdekatan berpeluang lebih besar dalam gesekan. Itulah sebabnya, kita dituntun untuk senantiasa berlapang dada. Melihat sahabat-sahabat terkasih dari sudut yang paling menjadikan semuanya nyaman; terlebih ketika kita mengetahui kesalihan dan ketaatan mereka. Adalah Thalhah bin… Continue reading Dari @auliaruli

Uncategorized

mengutamakan keluarga

prawitamutia: “melakukan kebaikan untuk orang lain itu baik. namun, melakukan kebaikan untuk keluarga itu lebih utama. keluarga adalah yang bersama kita setiap hari. adalah tempat kita pergi dan pulang. kita harus lebih banyak melakukan kebaikan untuk keluarga kita, karena itu lebih bermakna bagi yang menerimanya. tidak perlu muluk-muluk, yang penting kita selalu hadir di setiap… Continue reading mengutamakan keluarga

Uncategorized

bersamadenganmu: Betapa Sayangnya Allah Kepada Kita, Tetapi Kita Malah Menjauh?Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam kedatangan rombongan tawanan perang.Di tengah-tengah rombongan itu ada seorang ibu yang sedang mencari-cari bayinya.Tatkala dia berhasil menemukan bayinya di antara tawanan itu, maka dia pun memeluknya erat-erat ke tubuhnya dan menyusuinya.Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bertanya kepada kami,“Apakah menurut kalian ibu ini akan… Continue reading